Posted by : #rakmutublas Jumat, 29 Juli 2011


Jacobus Hendricus van’t Hoff (1852 – 1911) adalah seorang ahli kimia Fisika yang berasal dari Belanda dan mendapatkan hadia Nobel. Van’t Hoff lahir dikota Rotterdam dan memperoleh pendidikan di Universitas Teknologi Delft,Universitas Leide,Bonn,Parris, dan Utrecht.
Pada tahun 1876, ia telah menjadi dosen bidang Fisika di sekolah kedokteran hewan yang terdapat di kota Utrecht. Pada mendapat gelar professor pada bidang kimia, Mineralogi, dan Geologi dari Universitas Amsterdam. Pada tahun 1901, ia memenangkan hadiah nobel pertama kali di bidang kimia atas penelitiannya mengenai termodinamika reaksi kimia.

sumber : en.wikipedia.org

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Blog Archive

Popular Post

About

Blogroll

- Copyright © KIMIABLASS -Metrominimalist- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -